Teknologi

Cara Mengembalikan Akun FB yang di Hack 2024

3. Mengembalikan FB Lewat Website

cara mengembalikan facebook yang dihack lewat website
cara mengembalikan facebook yang dihack lewat website

Cara terakhir yang juga sangat ampuh adalah dengan melapor ke facebook. Facebook sudah menyediakan langkah jika akun fb terkena phising atau hacking dan akun fb di ambil alih oleh hacker.

Cara yang bisa kamu lakukan adalah langkah berikut ini:

  1. Masuk ke Facebook.com/hacked.
  2. Pilih ‘Akun saya dibobol‘.
  3. Masukan alamat email yang biasa kamu gunakan untuk Log In sebelumnya.
  4. Masukan password lama sebelum di hack.
  5. Jawab pertanyaan yang diajukan oleh pihak Facebook.
  6. Ikuti tahapannya hingga selesai.

Jika semua pertanyaan yang kamu jawab benar maka akun Facebook mu dapat kamu akses secara langsung.

Cara Mencegah Agar Akun Facebookmu Tidak di Hack Lagi

Untuk menjaga agar akun FB kamu tidak di hack, pastikan untuk mengikuti tips dari kami ini agar tidak terjadi hal yang kita semua tidak inginkan ini. Berikut cara mencegah akun fb di hack oleh hacker.

1. Amankan akun Facebook dengan kontak terpercaya

  1. Untuk mengaktifkan fitur ini Log In ke akun Facebook kamu.
  2. Pilih icon titik tiga sudut kanan atas.
  3. Masuk ke menu Pengaturan.
  4. Pengaturan Akun.
  5. Keamanan Info Masuk.
  6. Pilih teman yang dihubungi jika anda terkunci.
  7. Pilih kontak terpercaya.
  8. Dan pilih minimal 3 orang.

Jadi jika suatu saat akun kamu di hack ya hubungi saja 3 orang temanmu tadi untuk melakukan pengembalian akun seperti cara yang ke 2 sebelumnya.

Baca Juga Hack Facebook dengan Kode HTML

2. Buat Password Yang Rumit

Semakin rumit password akun kamu maka akan semakin sulit pula hacker meretas akun kamu.

Karena hacker meretas kata sandi dengan kombinasi-kombinasi dari informasi yang mereka dapatkan dari kamu.

Jadi jangan sembarangan menyebar informasi pribadi kamu ya guys.

Nah itulah Cara Mengembalikan Akun FB yang di Hack 2024 yang bisa kalian coba gunakan dengan mudah. Namun jika yang anda cari adalah cara mengembalikan akun fb yang di hack via termux, akan kami post pada artikel selanjutnya. Semoga artikel ini bermanfaat untuk kita semua.

Laman sebelumnya 1 2
Show More