Teknologi

1100+ Kode Redeem FF Permanen Gratis Terbaru 2024

Bagaimana Cara Menukarkan Kode Redeem FF

Jika sudah mendapatkan kodenya, sekarang yang harus Anda lakukan adalah menukarkannya agar hadiah langsung dikirimkan di akun Anda.

  1. Pertama Anda salin terlebih dahulu kode yang akan ditukarkan
  2. Buka aplikasi browser di perangkat Anda
  3. Kunjungi situs https://reward.ff.garena.com/id
  4. Login keakun Anda menggunakan Facebook, Email, atau sosial media lainnya
  5. Tempel kode pada kolom yang tersedia
  6. Tekan Konfirmasi
  7. Tunggu beberapa saat dan cek langsung di game Free Fire

Jika hadiah belum masuk maka Anda bisa coba tunggu sampai 1×24 jam. Apabila kode masih bisa digunakan maka reward akan langsung dikirimkan.

Alternatif Mendapatkan Kode Redeem FF Permanen

Kami juga memiliki beberapa tips untuk mendapatkan kode redeem Free Fire secara gratis.

Dengan Sosial Media

Pada akun Instagram resmi Garena sering membagikan kode redeem. Silahkan Anda pantau akun @Freefirebgid.

Jangan lupa juga untuk mengikuti akun sosial media Garena lainnya seperti Facebook, VK dan Twitter.

Di Live Streaming Turnamen Free Fire

Kode penukaran FF juga bisa didapatkan dengan menonton turnamen kejuaraan Free Fire tingkat nasional maupun internasional.

Ketika jeda pertandingan biasanya caster akan membagikan kode yang bisa langsung Anda klaim pada saat itu juga.

Dengan Mengikuti Giveaway

Saat ini juga banyak konten creator Free Fire yang sering membagikan kode penukaran secara gratis. Langsung saja masukan kode dengan benar untuk mendapatkan hadiah.

Di Internet

Internet memang menjadi sumber informasi yang sangat lengkap, tidak terkecuali kode redeem game Free Fire.

Anda bisa dengan mudah mengetikan kata kunci di Google dan klik artikel yang memberikan kode redeem FF.

Demikianlah postingan yang membahas kode redeem FF permanen gratis yang bisa coba Anda tukarkan dengan cara yang sudah kami sampaikan di atas.

Perlu kami sampaikan bahwa kode di atas bisa jadi sudah kadaluarsa karena pihak Garena memberikan masa aktif tersendiri pada setiap redeem code.

Tetapi dari pada Anda penasaran maka tidak ada salahnya untuk coba menukarkannya siapa tahu diamond atau skin gratis akan didapatkan.

Anda juga bisa cek artikel kode redeem FF dan informasi seputar game lainnya di situs ini. Terima kasih.

Laman sebelumnya 1 2
Show More