Cara Meriset Ulang HP Android 2024
Mataram, Cara Meriset Ulang HP Android – Smartphone saat ini sudah merambah ke berbagai kalangan mulai dari anak-anak hingga orang dewasa karena memang smartphone memiliki berbagai fungsi untuk berbagai umur.
Namun, nyatanya hp android masih rentan terhadap eror seperti bootloop atau eror lainnya. Salah satu cara untuk mengatasi hal tersebut adalah dengan melakukan reset ulang.
Baca Juga Cara Reset HP Xiaomi Redmi 3
Tentu, kamu harus mengetahui cara untuk reset ulang hp android kamu sebelum kamu melakukan reset ulang pada smartphone kesayangan kamu.
Jika kamu penasaran bagaimana saja cara untuk reset ulang di hp android, maka simak artikel ini supaya kamu tau cara untuk reset ulang android.
Berikut cara 3 cara hard reset hp android dengan mudah.
3 Cara Meriset Ulang HP Android
3 Cara Mereset Ulang HP android ini bisa menjadi referensi untuk kamu yang mungkin sedang bingung untuk melakukan reset ulang atau hard reset pada hp android kamu.
Cara hard reset di hp android di bawah ini juga memiliki cara yang mudah dilakukan bahkan oleh pemula. Di bawah ini 3 cara hard reset hp android dengan mudah untuk pemula.
Cara pertama untuk mereset ulang hp android adalah dengan menggunakan menu setting yang ada di hp android kamu.
Mungkin cara ini merupakan cara yang paling umum dilakukan oleh para pengguna smartphone android untuk hard reset smartphone android mereka karena memang cara-nya sangat mudah dan hanya memerlukan beberapa menit saja untuk reset ulang.
- Untuk melakukan cara ini, maka pertama tentunya kamu harus masuk ke menu setting atau pengaturan hp android kamu.
- Kamu tap pada opsi reset ulang.
- Setelah itu, kamu tap pada factory data reset.
- Sekarang kamu centang pada bagian yang kamu anggap benar.
- Lalu kamu pilih pada opsi tap reset device.
- Tunggu hingga proses reet ulang berhasil di hp android kamu.