Teknologi

Cara Mengatasi Kamera Tidak Bisa Merekam Video Lama

2. Reset dan Hapus Cache Aplikasi Kamera

Cara kedua untuk mengatasi hp tidak bisa merekam video adalah dengan menghapus cache pada aplikasi perekam video yang ada di hp android kamu.

Untuk melakukan cara ini, maka kamu hanya perlu masuk ke menu setting, lalu pilih apps atau aplikasi dan kamu tap pada aplikasi perekam video.

Setelah itu, kamu tap pada opsi hapus cache atau clear cache untuk mulai menghapus cache pada aplikasi perekam video yang ada di hp android kamu.

Baca juga nih Cara Hapus Cache HP Android

3. Kurangi Ruang Penyimpanan

Hal yang paling umum yang menyebabkan kamera tidak bisa merekam lama adalah karena memori sudah penuh. Ketika merekam video tentu akan mengambil ruang penyimpanan untuk ukuran file video nanti. Semakin lama merekam tentu ukuran file video akan semakin membesar.

Jika ruang penyimpanan anda sedikit, tentu untuk merekam lama ukuran file video tidak akan mencukupi, sehingga akan muncul error pada saat merekam.

Untuk mengatasi hal ini, kalian perlu menghapus file-file yang tidak penting di file manager anda. Hapus video dan gambar yang berukuran besar yang tidak penting lagi. Biasanya file whatsapp yang sangat banyak.

4. Menggunakan Aplikasi Kamera Lain

Jika cara diatas tidak berhasil, maka kita gunakan langkah ketiga yaitu dengan menggunakan aplikasi kamera pihak ketiga.

Banyak aplikasi kamera pihak ketiga yang juga memiliki fitur yang sangat lengkap dibandingkan kamera bawaan.

Cara ini hanya untuk memastikan apakah kamera bawaan hp android kamu yang rusak atau sistem android kamu.

Jika cara ini tidak berhasil, bisa dipastikan sistem kamera android mengalami kerusakan. Lanjut step berikutnya.

5. Hard Reset Android

Langkah yang kita lakukan jika sistem kamre android yang rusak adalah dengan hard reset android kamu. Cara ini akan memperbaiki settingan dan file-file yang hilang di sistem.

Namun pastikan untuk membackup kontak dan file-fille penting kamu ya. Yang paling penting akun sosial media kamu, pastikan ingat kata sandinya.

Hal ini karena saat melakukan hard reset, sistem akan menghapus semua file dan data yang ada di memori internal, bukan file yang ada di memori external atau mmc kamu.

Baca Juga Cara mengembalikan kamera yang hilang

6. Install Ulang HP Android

Jika ternyata dengan hard reset tidak juga berhasil, langkah terakhir yang pasti sangat ampuh dan mujarab untuk menyembuhkan segala penyakit android kamu, tak hanya kamera namun semua sistem akan langsung terperbaiki. Layaknya HP Baru.

Kamu bisa lakukan install ulang hp android sendiri dengan menyiapkan bahan seperti Firmware sesuai merk hp dan laptop.

Nah, itu dia cara mengatasi hp android tidak bisa merekam video atau kamera ridak bisa merekam lama dengan mudah yang bisa kamu coba di hp android kamu. Terima kasih.

Laman sebelumnya 1 2
Show More